Membangun Generasi Cerdas, Qur'ani,dan Berprestasi

Halaman

Jumat, 14 Desember 2012

KEUTAMAAN SHOLAT SUBUH BERJAMAAH DI MASJID





Assalamu'allaikum sahabat kali ini kami akan berbagi ilmu tentang keutamaan sholat subuh berjamaah di masjid karena mengingat begitu banyak keutamaan yang Allah beri walau cuma dua rakaat tapi masih banyak yang sulit mengerjakannya. Tapi kami baru jabarin sedikit saja ya sahabat, insyaallah lain waktu akan kami tambah lagi.


Allah swt berfirman :
فَخَلَفَ مِنْ بَعْدِهِمْ خَلْفٌ أَضَاعُوا الصَّلاةَ وَاتَّبَعُوا الشَّهَوَاتِ فَسَوْفَ يَلْقَوْنَ غَيًّا

“Maka datanglah sesudah mereka, pengganti (yang jelek) yang menyia-nyiakan salat dan memperturutkan hawa nafsunya, maka mereka kelak akan menemui kesesatan." (Q.S. Maryam : 59)

Fadhilah (keutamaan) sholat subuh berjama’ah di masjid sangat banyak, diantaranya adalah :

kenapa harus satu juz sehari??


Oleh : Al-Ustadz Al-Hafidz Abdul aziz Abdur Rauf, Lc.

وَقَالَ الرَّسُولُ يَا رَبِّ إِنَّ قَوْمِي اتَّخَذُوا هَذَا الْقُرْآنَ مَهْجُورًا

Berkatalah Rasul: “Ya Tuhanku, sesungguhnya kaumku menjadikan Al Qur’an ini suatu yang ditinggalkan.” (Q.S. Al-Furqan : 30)

Sesungguhnya ibadah tilawah satu juz ini sudah tertuntut kepada manusia sejak dia menjadi seorang  muslim. Lalu bagaimana dengan kita, ashhabul (aktifis) harokah wad da’wah? Sudahkah keislaman kita membentuk kesadaran komintem dengan ibadah ini? Ketika kita kelalaikannya, dapat diyakini bahwa kendalanya adalah dha’ful himmah (lemah dan kurangnya kemauan), bukan kaena tidak mampu melafalkan ayat qur’an seperti anggapan kita selama ini. Yang harus dibentuk dalam hal ini bukan hanya sebatas mampu membaca,

kiat tilawah satu juz sehari

  1. Berusahalah melancarkan tilawah jika anda termasuk orang yang belum lancar bertilawah, karena ukuran normal tilawah satu juz adalah 30-40 menit. Jika lebih dari itu, anda harus lebih giat berusaha  melancarkan bacaan. Jika melihat durasi waktu diatas, sangat logis untuk melakukan tilawah satu juz setiap hari dari waktu 24 jam yang kita miliki.
  2. Aturlah bila tiba waktu mengaji maka bersama-sama membaca satu juz, hal ini akan memberikan semangat untuk yang tidak dapat membaca satu juz setiap hari.
  3. Lakukan qadha tilawah setiap kali program ini tidak dijalankan.
  4. Sering-seringlah mengadukan keinginan untuk dapat bertilawah satu juz sehari ini kepada Allah yang memiliki al-qur’an ini. Pengaduan kepada Allah yang sering, insya Allah menunjukan kesungguhan kita dalam melaksanakan ibadah ini. Disinilah akan datang pertolongan Allah yang akan memudahkan pelaksanaan ibadah ini.
  5. Perbanyaklah amal shalih, karena setiap amal shalih akan melahirkan energi baru untuk amal shalih berikutnnya. Sebagaimana maksiat akan menghasilkan maksiat yang berikutnya jika kita tidak segera bertaubat kepada Allah.

Kamis, 13 Desember 2012

Sewa Mobil Elf ISUZU





 Daftar Tarif Mobil Isuzu Elf
Yayasan Nurul Jalal
NO
URAIAN
TARIF
I
Dalam kota Jakarta

1)      Per-hari
600.000
2)      Per-setengah hari
400.000
3)      Over time/jam
50.000
II
Luar kota

1)      Botabek

(Bogor, Tanggerang, Cikupa, Cikarang, Karawang, dst)
800.000
2)      Jawa Barat lintas utara

(Cikampek, Subang, Patrol, haugelis, Cirebon, Kuningan, dst)
850.000
3)      Jawa Barat lintas barat

(Purwakarta, Cianjur, Sukabumi, Cipanas/Matahari, Taman Safari, Bandung, dts)
900.000
4)      Jawa Barat lintas selatan

(Balaraja, Serang, Rangkas Bitung, Pandeglang, Banten/Merak, dst)
900.000
5)      Jawa Tengah
950.000
6)      Jawa Timur lintas utara/timur
1.000.000
7)      Luar Pulau Jawa
1.050.000
8)      Over time/jam
60.000




Keterangan :
1.      Tarif di atas tidak termasuk solar, toll/parkir, dan makan/tips supir.
2.      Kerusakan yang diakibatkan oleh penyewa ditanggung oleh penyewa.
3.      Penggunaan luar pulau Jawa ongkos penyebrangan ditanggung penyewa.
4.      Tarif tersebut diatas sewaktu-waktu dapat berubah.
5.      Fasilitas kendaraan Elf ISUZU : 19 bangku, AC, TV, VCD.
6.      DP 30% dibayar saat menentukan waktu sewa, dan akan hangus jika batal menyewa.

Selasa, 11 Desember 2012

Madrasah Aliyah Nurul Jalal



Ø Pondok Dhu’afa Berprestasi Nurul Jalal menampung anak yatim dan tidak mampu yang berasal dari wilayah Provinsi DKI Jakarta dan sekitarnya.
Ø Mereka tinggal di dalam pondok dan bersekolah di Madrasah Aliyah Nurul Jalal yang letaknya di dalam pondok.
Ø Biaya hidup mereka (makan, minum, air, listrik) dan pendidikan (formal & non formal) tidak di pungut biaya (GRATIS).
Ø Tugas mereka hanyalah belajar dan mengaji dengan harapan mereka menjadi anak berprestasi sehingga bisa menjadi harapan perubahan di keluarganya. 

FASILITAS  
Ø Siswa/ santri diasramakan (Boording School) gratis. 
Ø Kebutuhan kelengkapan pendidikan disediakan gratis. 
Ø Gedung Pondok terdiri dari 3 (tiga) lantai dan sarana ibadah (masjid) yang indah milik sendiri. 
Ø Ruang Asrama dan ruang belajar yang sangat memadai. 
Ø Lokasi strategis dan bebas banjir.


KEUNGGULAN
 Ø Madrasah Aliyah (MA) Pondok Pesantren Berprestasi Nurul Jalal memiliki akar keilmuan yang kuat. 
Ø Madrasah Aliyah (MA) Pondok Pesantren Berprestasi Nurul Jalal diasuh oleh tenaga pengajar yang mempunyai kopetensi akademik dan praktisi Al Qur’an dan Hadits. 
Ø Sistem belajar yang interaktif antara guru dan siswa/ santri membuat siswa/ santri lebih mudah memahami mata pelajaran yang diajarkan. 
Ø Boording School Gratis seluruh biaya pendidikan dan biaya akomodasi, sehingga siswa/ santri fokus belajar untuk menggapai prestasi.